MEDIA MATA BIND Pangkalpinang ,- Danrem 045/Gaya Brigjen TNI Safta Feryansyah, S.E.,S.I.P.,M.Han secara resmi membuka Lomba PBB Antar Sekolah di wilayah Pangkalpinang,
Kegiatan dalam rangka memperingati HUT TNI ke -79 pada Minggu (19/09/2024). Lomba tersebut diselenggarakan di Lapangan Makodim 0413/Bangka
Dalam sambutannya Danrem mengatakan
perlombaan PBB yang di ikuti dari Sekolah se-Pangkalpinang, ini bukan hanya sekedar ajang keterampilan,tetapi untuk menyiapkan generasi muda tangguh sehat jasmani dan rohani,”Ujar Danrem
dikesempatan yang sama salah satu peserta mengatakan dengan adanya Perlombaan ini Perasaan kamu sangat senang, dimana bisa menjalin silatuhrahmi antar satu sama lain dah harapannya semoga di HUT TNI KE -79 sekarang menjadi lebih baik kedepanya untuk negara ini. “ Ujar Sindi
Kegiatan lomba PBB ini diselenggarakan di seluruh Indonesia bukan hanya adik – adik Pelajar yang ada di Pangkalpinang saja, namun dari Sabang sampai Merauke yang tersebar di setiap wilayah, saya ucapankan selamat bertanding dan junjung tinggi sportifitas.”ujar Danrem.
Ahmad
إرسال تعليق
MEDIA MATA BIND